LIPUTANFLORES.COM|JAKARTA, – Komjen Pol Setyo Budiyanto resmi menjabat sebagai Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029
Proses serah terima jabatan dilakukan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, pada 20 Desember 2024.
Dalam acara tersebut, ia bersama empat Wakil Ketua KPK lainnya dan lima anggota Dewan Pengawas KPK menandatangani pakta integritas dan menerima penyerahan memori jabatan dari periode sebelumnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Pimpinan KPK 2024-2029
Ketua KPK: Setyo Budiyanto
Wakil Ketua KPK: Agus Joko Pramono, Fitroh Rohcahyanto, Ibnu Basuki Widodo, Johanis Tanak
Dewan Pengawas KPK 2024-2029
Ketua Dewas: Gus Rizal
Anggota Dewas: Chisca Mirawati, Benny Mamoto, Wisnu Baroto, Sumpeno
Profil Singkat Setyo Budiyanto
Tempat dan Tanggal Lahir: Surabaya, 29 Juni 1967
Pendidikan: Akademi Kepolisian (Akpol) 1989
Karier:
Memulai karier di bidang reserse Polri dengan berbagai jabatan, seperti Kasat Serse, Kabag Serse, dan Kapolres.
Pernah bertugas di KPK sebagai Koordinator Supervisi Kedeputian Penindakan dan Direktur Penyidikan.
Halaman : 1 2 Selanjutnya